News Update :
Home » , » Kumpulan Puisi Taufiq Ismail ( SERATUS JUTA )

Kumpulan Puisi Taufiq Ismail ( SERATUS JUTA )

Penulis : ipaku on 17 Nov 2012 | 7:00 AM


        Umat miskin dan penganggur berdiri hari ini
        Seratus juta banyaknya
        Di tengah mereka tak tahu akan berbuat apa
        Kini kutundukkan kepala, karena
        Ada sesuatu besar luar biasa

        Hilang terasa dari rongga dada
        Saudaraku yang sirna nafkah, tanpa kerja
        berdiri hari ini
        Seratus juta banyaknya
        Kita mesti berbuat sesuatu, betapun sukarnya.
                        1998
                         
                         
                  Republika,
                  16 Agustus 1998
                  Sajak-sajak Reformasi Indonesia
                  Taufik Ismail 

                   
 

Share this article :

Posting Komentar

 
Design Template by Shies Adja | Powered by Blogger